1. Euro Trip (2004)
Seorang pria yang baru saja diputuskan pacarnya pergi ke Eropa bersama teman-temannya untuk bertemu dengan teman onlinenya di German.
Rating : 7.3/10
2. The Insider (1999)
Seorang mantan kepala riset perusahaan rokok, menuntut perusahaan tempatnya bekerja dan industri rokok pada umumnya. Dibantu oleh seorang jurnalis senior yang ingin meraih kejayaannya kembali.
Rating : 7.8/10
3. Heat (1995)
Akibat pencurian yang "tidak biasa", seorang detektif senior dan pencuri cerdik harus saling memburu.
Rating : 7.8/10
4. Detective Conan Movie 13 - Raven Chaser (2009)
Polisi dari berbagai distrik disibukan denga terjadinya pembunuhan beruntun yang terjadi, selain itu ada kecurigaan bahwa salah satu polisi tersebut adalah mata-mata dari organisasi jubah hitam yang sedang menyamar dan ia mengetahui identitas asli conan.
Rating : 7.5/10
5. A Day To Have An Affair - Baram-pigi joheun nal (2007)
Dua wanita merasa bosan dengan kehidupan rumah tangganya dan memutuskan untuk berselingkuh, di hotel yang sama.
Rating : 6.8/10
0 komentar:
Post a Comment